Malang, www.beritamadani.co.id – Kali pertama Wali Kota Malang dan Wakil Wali Kota Malang, Wahyu Hidayat dan Ali Muthohirin hadir bersama saat apel pagi ASN Pemkot Malang di halaman depan Balaikota Malang, Senin (3/3/25). Kehadiran Wali Kota dan Wakil Wali Kota Malang disambut Sekretaris Daerah, Asisten, Staf ahli, Kepala Perangkat Daerah, Camat dan Lurah serta ratusan […]